Kegiatan PPID


1. Pengembangan Kapasitas Pelayanan Informasi Publik

    - Pengembangan kapasitas di Tingkat Kabupaten

    - Pengembangan kapasitas di Tingkat Kecamatan

2. Pendampingan dari Pendamping Desa

    - Pendampingan terkait Informasi Publik

3. Sosialisasi keterkaitan Keterbukaan Informasi Publik

    - Sosialisasi kepada masyarakat 

       Untuk menyampaikan informasi kepada masyarakat, selain melalui forum hari senin, Pemerintah Desa Burat juga menginformasikan program dan kegiatan melalui sosialisasi baik dilaksanakan di tingkat desa maupun di tingkat RT.

    - Laporan Pertanggungjawaban Pemerintah Desa

      Laporan Pertanggungjawaban Pemerintah Desa dilaksanakan setiap 1 (satu) tahun sekali. Dengan menghadirkan Lembaga Desa, Tokoh Masyarakat, Tokoh Agama dan perwakilan unsur masyarakat. Laporan Pertanggungjawaban ini berkaitan dengan Laporan Realisasi Anggaran Pendapatan dan Belanja Desa selama kurun waktu 1 (satu) tahun.

    - Musyawarah Desa Khusus

      Musyawarah Desa Khusus dilaksanakan jikalau ada kegiatan yang harus dan segera/darurat untuk dilaksanakan. di Tahun 2020 ada beberapa musyawarah desa khusus terkait penerima manfaat Bantuan Langsung Tunai yang didanai dari anggaran dana desa.


Total Dibaca